Nasi Goreng ala cuisine Yang Chow

25 Menit
Waktu memasak
1 Porsi
Porsi masakan
Easy
Tingkat kesulitan

Deskripsi Resep

Masak cepat disaat tepat dan jadi obat.

Ini sih nasi goreng bisa dibilang tim mager banget.. siapin, cuci bersih bahan, chop chop, osreng-osreng dan jadiiii


Note:

Resep ini adalah salah satu resep terpilih dalam acara TerGercep 2022 yang diselenggarakan oleh Foods.ID dalam Parade Masak 17an Edisi 5M (Masak Malam Malam Meskipun Mager). Resep asli karya @nefiawahyuni


Bahan-bahan Resep

  • Nasi
  • Bawang bombay/bawang merah
  • Telur
  • Labu siam/jagung manis
  • Ayam suwir
  • Wortel
  • Kecap asin
  • Sejumput Garam
  • Sejumput Gula
  • Saus tiram
  • Kecap asin
  • Penyedap
  • Daun bawang
  • Minyak

Langkah-langkah

1

Tumis potongan bawang bombay hingga harum lalu telur, lanjut masukkan ayam, wortel tumis hingga layu

2

Masukkan nasi aduk rata, kecilkan api sebentar lalu masukkan garam, gula, saus tiram, kecap asin, penyedap, aduk rata besarkan api cenderung sedang

3

Aduk rata dan test rasa sesuaikan selera. Terakhir masukkan daun bawang masak hingga matang dan siap disajikan


Komentar

Your message is required.
Markdown cheatsheet.


Resep Dengan Kategori Serupa

Resep Lainnya Dari Dapur FoodsID

Artikel Serupa